Rangkuman Isi Buku : Buku ini didasarkan pada refleksi perjalanan panjang dan pengembaraan aktivisme. Penulis terlibat dalam pengembangan dan aktif dalam berbagai dialog dengan cendekiawan dan akademisi Muslim tentang konservasi lingkungan dan perubahan iklim di berbagai wilayah di dunia. Buku ini merupakan Terjemahan buku Generasi Terakhir versi bahasa Inggris.
ISBN (E) : -
Jumlah Halaman : 164 hlm
Penulis : Fachrudin M. Mangunjaya
Belum ada ulasan.